Monday, February 28, 2011

MISTERI TENTANG DUA PRESIDEN (REPOST)





Misteri dibalik kematian presiden Lincoln dan Kennedy diantaranya seperti yang ada dibawah ini:
- Abraham Lincoln terpilih sebagai anggota Kongres pada tahun 1846.
- John F. Kennedy terpilih sebagai anggota Kongres pada tahun 1946.
- Abraham Lincoln terpilih sebagai Presiden Amerika pada 1860.
- John F. Kennedy terpilih sebagai Presiden Amerika pada 1960.
- Nama Lincoln dan Kennedy sama-sama terdiri dari tujuh huruf.
- Keduanya sama-sama mengambil berat masalah hak-hak sivil.
- Isteri kedua-duanya sama-sama kehilangan anak di Rumah putih.
- Keduanya di tembak pada hari Jumaat. Kedua-duanya ditembak di kepala.
- Setiausaha Lincoln bernama Kennedy. Setiausaha Kennedy bernama Lincoln.
- Kedua-duanya dibunuh oleh penduduk dari Wilayah Selatan.
- Kedua-duanya digantikan oleh orang Wilayah Selatan.
- Pengganti mereka bernama Johnson.



- Andrew Johnson, yang menggantikan Lincoln lahir pada 1808.
- Lyndon Johnson, yang menggantikan Kennedy lahir pada 1908.
- John Wilkes Booth, pembunuh Lincoln lahir pada tahun 1839.
- Lee Harvey Oswald, pembunuh Kennedy lahir pada tahun 1939.
- Nama kedua-dua pembunuh terdiri dari tiga nama.
- Nama kedua-dua pembunuh tersebut sama-sama terdiri dari 15 huruf.
- Kedua-dua pembunuh itu lari dari sebuah pawagam dan tertangkap di sebuah gudang.
- Boot tertangkap di sebuah gudang setelah berupaya memboloskan diri dari sebuah pawagam.
- Oswald tertangkap di sebuah pawagam setelah sebelumnya berupaya memboloskan diri dari sebuah gudang.
- Booth dan Oswald dibunuh sebelum mereka diadili.

Dan ini yang paling unik?..

- Seminggu sebelum Lincoln ditembak, ia berada di Kota kecil Monroe, di wilayah Maryland.
- Seminggu sebelum Kennedy ditembak, ia berada bersama Marylin Monroe.

Believe it or Not?